GadgetIDN.ID – Team Leader Data Analytic & Business Review BCA Karir: Menjadi bank swasta terbesar di Indonesia merupakan suatu pencapaian dan sekaligus juga tantangan bagi Bank BCA untuk terus mempertahankan posisinya.
Tentunya dibutuhkan insan-insan muda yang potensial dan kreatif untuk tetap mempertahankan kesuksesan dan menjawab tantangan yang ada. Ingin ikut berperan serta dan mengambil bagian dalam kesuksesan tersebut?
Data Analytic BCA
Pada kesempatan kali ini, BCA karir mencari seorang Team Leader Data Analytic dan Business Review dengan jobdesc sebagai berikut:
- Menyusun strategi dan formula parameter data nasabah per produk wealth untuk menghasilkan data propensity.
- Melakukan evaluasi model bisnis & leads generation untuk line of business wealth (bancassurance dan investasi).
- Memberikan masukan kepada tim bisnis-produk-sales atas hasil evaluasi bisnis dan data yang telah dilakukan.
- Menyusun konsep, berkoordinasi dan menyediakan kebutuhan data pada Data Library.
- Melakukan evaluasi secara berkala atas pekerjaan data analytic yang dilakukan.
Tentang Pekerjaan
- Tanggal Pendaftaran: 14 April 2021 – 31 December 2021
- Batas Usia: 17 – 35 Tahun
- Lokasi Tes: Jakarta
- Lokasi Penempatan: Jakarta
Persyaratan
- Pengalaman bekerja minimal 3 tahun di bidang data analytic / business analyst.
- Minimal IPK 2.75 dari skala 4.00.
- Latar belakang pendidikan minimal S1 dengan jurusan Teknik Informatika/Statistika.
- Usia maksimal 35 tahun.
- Menguasai SQL Database.
- Menguasai bahasa pemrograman seperti R atau Phyton atau sejenisnya.
- Mampu bekerja dalam tim (diutamakan yang mempunyai pengalaman memimpin project/tim)
Tahapan Seleksi
- Administrative Screening
- Assessment
- HR Interview
- User Interview
- Medical Check Up
Cara Ajukan Lamaran
Bagi Anda yang belum mengetahui cara melamar perkerjaan yang kami rangkum diatas. Berikut langkah – langkah untuk mengajukan lamaran di BCA Karir:
- Pertama – tama, kunjungi link: https://karir.bca.co.id/karir/detail/team-leader-data-analytic-and-business-review/.
- Lalu klik “Daftar”.
- Centang kotak kecil lalu pilih “lanjutkan”.
- Langkah selanjutnya pilih “Apply Now“.
- Selanjutnya kamu akan diarahkan ke halaman Login, dan daftar menggunakan Email, Facebook, atau Gmail pribadi jika belum memiliki akun.
- lalu klik “Oke” pada bagian Term and Polices.
- Lalu lengkapi data – profil kamu.
- Dan ikuti langkah – langkah selanjutnya.
Semoga bermanfaat, dan mudah – mudah anda beruntung dan diterima bekerja di Bank BCA sesuai posisi yang Anda inginkan. Namun, perlu Anda perhatikan juga bahwa Bank BCA tidak memungut biaya apapun selama proses pendaftaran dan seleksi karir berlangsung.
Rekomendasi:
- Cara Mengajukan Pinjaman di Aplikasi Tunaiku GadgetIDN.ID - Tunaiku merupakan perushaan pinjaman uang online cepat cair yang berbasis aplikasi. Perusahaan yang didirikan pada tahun 2014 lalu ini sudah cukup banyak membantu masyarakat Indonesia dalam memenuhi kebutuhan…
- Lowongan Kerja Indomaret Terbaru Wilayah Jawa Timur, Terbuka… GadgetIDN.ID - Ada kabar gembira buat Anda yang sedang mencari lowongan kerja Indomaret untuk wilayah Surabaya dan Jawa timur. Dan lowongan Indomaret tersebut terbuka untuk lulusan SMA, SMA hingga D3…
- Link Daftar Online Banpres UMKM Tahap II Indramayu GadgetIDN.ID - Link Daftar Online Banpres UMKM Tahap II Indramayu: Dukungan Pemerintah terus berjalan untuk mendorong para pegiat UMKM di Indramayu dan sekitarnya agar tetap bisa beraktifitas dan menjalankan usahanya…
- Cara Restart Hp Oppo A37 ke Pengaturan Pabrik GadgetIDN.ID - Dalam beberapa tahun terakhir, sudah banyak smartphone entry-level yang resmi diperdagangkan di pasar Indonesia. Oppo A37 merupakan salah satu smartphone entry level yang sudah memiliki banyak pengguna di…
- 4 Apk Penghasil Dana Terbaru masih Legit 2021 GadgetIDN.ID - Ada beberapa apk penghasil uang terbaru dan tentunya masih legit untuk anda coba. Misi dan cara menghasilkan uang di aplikasi tersebut juga terbilang cukup mudah, ada yang mengundang…
- Cara Menjual NFT dengan Mudah di Market Binance 2022 GadgetIDN.com-Cara menjual NFT di Market Binance 2022: Apakah Anda ingin menjual NFT Anda di pasar Binance, tetapi tidak ingin “tetap” seperti di OpenSea seperti sekarang ini? Ini berarti Anda harus…
- Cara Mengganti Gaya Font di iPhone Tanpa Jailbreak Mungkin ada saatnya kamu ingin mengganti gaya font di iPhone kamu. Namun sayangnya, iPhone merupakan perangkat yang mempunyai tingkat keamanan dan privasi yang tinggi, hingga kebanyakan orang melakukannya dengan cara…
- BCA Karir: Lowongan BCA Wealth Management Program (WMP),… GadgetIDN.ID - Kesadaran nasabah yang semakin tinggi akan pentingnya investasi keuangan menjadi peluang bagi Bank BCA untuk memperkuat bisnisnya. Untuk itu BCA Karir membutuhkan professional muda berpengalaman yang memiliki ketertarikan…
- BCA Karir: Lowongan BCA Data Center Network Engineer, Begini… GadgetIDN.ID - Seorang Data Center Network Engineer Bank BCA berperan untuk mengelola jaringan data center dan kantor pusat yang meliputi Network Internet Banking & e-Channel, Network Intranet. Serta Network Host…
- 5 Pinjaman Online Cepat Cair Hanya Modal KTP GadgetIDN.ID - Butuh dana cepat? Pinjaman online bisa jadi sulusi buat kamu, dan sayaratnya cukup mudah yakni hanya modal KTP saja. Jika dibandingkan dengan pinjol lainnya yang mengutamakan slip gaji…
- Jenis Kartu Kredit BCA, Syarat & Cara Pengajuan GadgetIDN.ID - Kartu kredit bukan hanya tentang gaya hidup, tetapi kartu tersebut juga merupakan dana darurat atau rencana penyelamatan yang dapat Anda gunakan kapan saja. Hampir semua bank saat ini…
- Pendaftaran BLT UMKM Sudah di Buka, Berikut Cara Daftarnya GadgetIDN.ID - Berita baik buat kamu, pendaftaran BLT Banpres UMKM tahap ke 3 saat sudah dibuka. kamu bisa daftar langsung secara online. Adapun beberapa persyaratan yang harus kamu penuhi untuk…
- Mudah Banget, Begini Cara Cek Tipe Hp Vivo GadgetIDN.ID - Apakah kamu mempunyai hp vivo, namun tidak tau tipenya apa? kamu tenang saja, ada cara mudah yang bisa kamu lakukan, Yaitu cara cek tipe hp vivo yang GadgetIDN.ID…
- Buruan Daftar! Bantuan Rp 1,2 Juta Masih Dibuka, Siapkan KTP… GadgetIDN.ID - Buruan Daftar! Bantuan Rp 1,2 Juta Masih Dibuka, Siapkan KTP dan KK Anda Sekarang: Jangan Lama-lama buruan daftar, bantuan pemerintah senilai Rp 1,2 juta masih dibuka, persiapkan KTP…
- Fitur dan Keunggulan Whatsapp Business GadgetIDN.ID - Bagi pengguna Smartphone mungkin sudah tidak asing dengan aplikasi yang satu ini. Ya WhatsApp Business, sebuah aplikasi pesan singkat yang banyak digunakan oleh pengguna Smartphone baik untuk keperluan…
- 7 Aplikasi Pinjaman Uang Online Pencairan Mudah GadgetIDN.ID - Jika berbicara soal pinjol, mungkin sudah tidak asing lagi ditelinga kamu. Dalam beberapa tahun belakangan ini, aplikasi pinjaman uang online sudah banyak di jadikan alternatif untuk pinjaman dana…
- Begini Cara Cek Resi Indah Cargo Logistik Paling Akurat GadgetIDN.ID - Indah Cargo Logistik sangat menjadi rekomendasi buat kamu yang ingin melakukan pengiriman barang dalam jumlah banya. Selain karena proses pengiriman yang cepat, Indah Cargo juga memberikan harga yang…
- Review Game Vikings: War of Clans GadgetIDN.ID - Game Vikings: War of Clans memperluas waralaba Plarium dengan game MMORTS lain yang mengambil level polesan dan strategi lebih jauh dari rilis sebelumnya pada sesi kali ini. Game…
- Download Silabus Bahasa Inggris Kelas 7 Kurikulum 2013 Kurikulum 2013 merupakan sebuah pembelajaran yang menekankan pada aspek afektif atau perubahan perilakku dan Kompetensi yang ingin dicapai adalah kompetensi yang berimbang antara sikap, keterampilan, dan pengetahuan, disamping cara pembelajarannya…
- Cara Mengecek Akreditasi Perguruan Tinggi di BAN PT GadgetIDN.ID - Ketika hendak melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi seperti perkuliahan, mengetahui Akreditasi kampus sangat penting untuk kamu ketahui. Nah, kali ini kami akan memberitahukan kamu cara mengecek…
- BCA Karir: Lowongan BCA IT Engineer, Begini Syarat dan Cara… GadgetIDN.ID - Perkembangan teknologi yang kian pesat merupakan salah satu tantangan yang harus dihadapi oleh semua perusahaan di Indonesia, termasuk Bank BCA. Menjawab tantangan ini, BCA Karir terus mengedepankan inovasi…
- Cara Dapat BLT PKH Ibu Hamil dan Anak Usia Dini Senilai Rp 3… GadgetIDN.ID - Inilah syarat dan cara mendapatkan BLT PKH ibu hamil dan anak usia dini senilai Rp 3 juta. Diketahui, pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) menggelontorkan bantuan Program Keluarga Harapan…
- Panduan Lengkap Cara Daftar CPNS Online 2021 Langsung dari… GadgetIDN.ID - Cara Daftar CPNS Online: Menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) mungkin menjadi impian bagi sebagian orang. Selain sebagai bentuk pengabdian terhadap Negara, menjadi PNS juga dapat memberikan kehidupan yang…
- Cara Daftar BPNT 2021 untuk Dapatkan Bantuan dari Kemensos GadgetIDN.ID - Kementrian sosial atau yang biasa kita kenal dengan Kemensos telah kembali menyalurkan dana bantuan sosial pangan (BSP) atau bantuan pangan non tunai (BPNT) tahap 4 yang telah ditargetkan…
- Spesifikasi Lengkap dan Review Vivo Y19 GadgetIDN.ID - Dirilis pada November 2019, harga Vivo Y19 saat ini bisa dikatakan cukup terjangkau. Tentunya tetap berpegang pada spesifikasi yang tidak lagi ketinggalan zaman. Meski murah, namun spesifikasi Vivo…
- Cara Memainkan Uno Stacko Serta Aturannya GadgetIDN.ID - Permainan uno stacko baru-baru ini menjadi banyak di gemari. Memainkan uno stacko akan sangat asik jika di mainkan dengan teman ataupun keluarga, dan cara memainkannya pun juga sangat…
- Cara Mendapatkan Bantuan PKH Resmi dari Laman… GadgetIDN.ID - Program Keluarga Harapan atau biasa juga disebut dengan PKH merupakan program yang diselenggarakan pemerintah untuk memberikan bansos bersyarat yang diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang telah di…
- Siapkan KTP dan HP, Rp 1,2 Juta Dari Pemerintah GadgetIDN.ID - Bantuan dari pemerintah pada tahun 2021 ini masih terus dibagikan. Bantuan tersebut senilai Rp 1,2 juta dan di seperuntukkan 12,8 juta orang yang bisa mendapatkannya. Isi nomor KTP…
- Info: Lowongan Kerja Indomaret Terbaru Lulusan SMA/SMK… GadgetIDN.ID - Saat ini PT Indomarco Prismatama atau yang biasa kita kenal dengan Indomaret membuka loker untuk bergagai daerah di Indonesia. Lowongan kerja Indomaret tersebut terbuka untuk lulusan SMA, SMK…
- Wajib Baca Sebelum Ambil Pinjaman Online Resmi! GadgetIDN.ID - Pandemi yang tak kunjung usai menyisakan banyak kesulitan bagi masyarakat, salah satunya dalam hal keuangan. Salah satu solusi yang menjadi perbincangan hangat adalah pinjaman online resmi. Mekanisme proses…